Perkuat Struktur DPW Sumatera Barat, Gerakan Rakyat Fokus Bangun Kesadaran Politik Publik
Gerakan Rakyat – Organisasi masyarakat (Ormas) Gerakan Rakyat semakin memantapkan langkahnya dalam membangun kesadaran politik dan memberdayakan publik. Hal itu ditandai dengan Pelantikan Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Gerakan Rakyat Sumatera Barat (Sumbar) di The Axana Hotel Padang, Sabtu (1/11/2025). Acara tersebut dirangkai dengan Dialog Kebangsaan Vox Populi Suara Rakyat bertajuk “Rakyat sebagai Kekuatan Inti Perubahan”,...














